Cara Top Up Roblox Murah & Terpercaya 2024

Cara Top Up Roblox – Mungkin beberapa dari kalian sudah mengetahui dengan game online yang bernama Roblox. Game Roblox merupakan game yang sudah dalam yaitu dirilis pada tanggal 6 April 2006. Developer atau lebih dikenal sebagai pengembang game Roblox yaitu Corporation, walaupun Roblox adalah game lama tetapi tetap saja masih banyak penggunanya hingga saat ini.

Akhir-akhir ini ada banyak player pemula mungkin merasa kebingungan dengan bagaimana cara melakukan top up Roblox yang mana sebetulnya cara top ini mudah di lakukan.

Roblox adalah game MMO yang membuat para penggunanya untuk membuat game sendiri sesuai keinginan. Namun tidak hanya itu saja, kalian juga bisa bermain game yang telah kalian buat sendiri serta bisa bermain game yang telah di buat oleh pemain lainnya.

Nah pada kesempatan kali ini Ulingame akan memberitahukan untuk para pembaca bagaimana cara melakukan top up uang virtual di game Roblox. Untuk kalian yang sudah penasaran bagaimana cara top up Roblox, langsung saja cek artikel berikut ini.

Apa Itu Cara Top Roblox

Cara Top Up Roblox

Dengan kepopuleran game Roblox memang sangat sulit jika kalian bayangkan. Lebih lagi saat mengetahui bahwa Roblox memang jarang menjadi berita utama dalam industri game. Tidak sama halnya dengan Fornite dan Minecraft yang mana terus menjadi berita utama dalam berbagai hal yang telah aplikasi game tersebut diraih.

Walaupun begitu, Roblox juga mempunyai sistem microtransactions di dalam game. Ada banyak mode permainan yang tersedia di dalam Roblox sendiri. Yang mana game ini memang mempunyai microtransactions.

Nah bagi para pembaca yang sudah tidak sabar mengenai informasi cara top up Roblox agar bisa membeli item-item keren. Berikut cara top Roblox mudah, murah dan terpercaya.

Cara Top Up Roblox

Kalian dapat melakukan isi uang virtual Roblox dengan mudah melalui beberapa situs seperti Unipin, Codashop, itemku dan lainnya. Nah di kesempatan ini Ulingame akan membagikan cara top up melalui Unipin.

Di dalam situs Unipin kalian bisa melakukan top up dengan mudah, cepat, murah dan terpercaya. Tidak hanya itu saja, namun kalian juga bisa mendapatkan berbagai cara pembayaran yang banyak mulai dari Transfer Bank, E-wallet, Pulsa, Perbankan Online, Debit.

Agar bisa melakukan top Roblox kalian simak beberapa cara berikut ini.

  1. Langkah pertama silahkan kunjungi situs resmi Unipin melalui smartphone maupun komputer.
    Buka Situs Resmi Unipin
  2. Setelah berhasil masuk kedalam situs Unipin, silahkan tekan pencarian lalu tuliskan Roblox.
    Buka Situs Resmi Unipin 1
  3. Kemudian, kalian akan dipindahkan ke menu berikutnya. Yang mana kalian diharuskan memilih nominal yang akan kalian top up.
    Pilih Jumlah Yang Akan Dibeli
  4. Pada tampilan berikutnya, pengguna diminta untuk memilih Metode Pembayaran. Pengguna dapat memilih berbagai cara pilihan pembayaran mulai dari Transfer ATM, Gopay, Pulsa, Shopee Pay, Link Aja, Alfamart, Dana, Perbankan Online, Indomaret, OVO, Debit. Pilih salah satu.
    Pilih Metode Pembayaran 1
  5. Setelah memilih berbagai cara pembayaran, kalian diminta untuk memasukkan Email beserta Nomor Telepon Aktif untuk mendapatkan kode verifikasi pembayaran.
    Masukkan Nomor Telpon Dan Email Cara Top Up Roblox
  6. Terakhir, silahkan tekan Ingat Saya, lalu Konfirmasi.
    Konfirmasi Pembayaran Caraa Top Up Roblox

Akhir Kata

Demikian pembahasan tentang Cara Top Up Roblox mudah, cepat, murah dan terpercaya. Setelah kalian menyelesaikan pembayaran beserta cara lainnya, uang virtual yang kalian inginkan akan langsung masuk kedalam akun Roblox beberapa menit setelah kalian memasukkan alamat Email serta Nomor HP.

Semoga dengan adanya bahasan di atas bisa bermanfaat dan membantu para pemain pemula mengetahui bagaimana cara top up Roblox dari Ulingame.

Tinggalkan komentar