6 Cara Buat Akun Baru Mobile Legends Terbaru 2024 100% Work

Cara Buat Akun Baru Mobile Legends – Mobile Legends merupakan game paling populer saat ini di Indonesia, tentunya kalian juga tidak akan merasa asing dengan game android yang paling banyak di minati.

Mobile Legends adalah game yang banyak sekali pengguna nya bahkan hingga puluhan juta pengguna game Mobile Legends termasuk negara Indonesia. Misi Mobile Legends sendiri cukup simpel, siapa yang menjadi menjatuhkan semua tower agar hancur tanpa ada yang tersisa maka itulah pemenangnya.

Meskipun terlihat simpel, tetapi saat dimainkan akan terasa susah sekali. Karena, Mobile Legends game online 5 vs 5 sehingga pemain harus melawan para musuh secara online serta menyusun banyak strategi untuk melakukan penyerangan.

Tetapi masih banyak pemain yang belum tahu cara buat akun baru Mobile Legends. Nah berikut ini cara buat akun baru ML dengan mudah dan cepat versi Ulingame.

Untuk cara buat akun baru ML tak cukup dengan cara menghapus data saja, tetapi akun lama akan tetap menempel pada smartphone yang kalian gunakan. Tak perlu berlama-lama, langsung saja simak cara buat akun baru di bawah ini.

Cara Buat Akun Baru Mobile Legends

Buat Akun Baru 1

Cara pertama untuk buat akun ML yaitu kalian bisa buat nya tanpa aplikasi tambahan, parallel space dan aplikasi pihak ketiga. Lalu kalian bisa dengan mudah buat 2 akun Mobile Legends atau sebanyak mungkin dengan cara di bawah ini.

Tetapi, jika game ML pemain sudah ada akun ML, maka akun yang lama harus dalam status terhubung ke salah satu platform lain yang bisa digunakan untuk login atau masuk ke akun ML seperti Facebook, Google Play, Apple ID, Akun VK atau akun Moonton.

Berikut ini sudah Ulingame siapkan cara buat akun baru Mobile Legends tanpa menghapus akun lama di bawah ini.

  1. Buka aplikasi game Mobile Legends terlebih dahulu.
    Login Akun Ml
  2. Setelah berhasil login, buka menu Profil yang berada di kiri atas.
  3. Pada halaman profil, klik Pengaturan Akun di sebelah kiri paling bawah.
    Pengaturan Akun
  4. Selanjutnya pilih platform yang ingin seperti akun Facebook, VK, Google Play, Apple ID kalian kaitkan atau bind akun ML yang lama. Selesai.
    Pilih Platform 1

Berikutnya, apabila kalian ingin buat akun baru bisa mengikuti cara di bawah ini.

Cara Membuat Akun ML Baru

Proses mengaitkan akun dengan ID lama sudah selesai dengan cara di atas. Maka ID lama sudah aman dan tidak akan hilang walaupun pemain ingin ganti smartphone baru.

Ada 3 syarat hal penting sebelum buat akun baru Mobile Legends.

  1. Mengaitkan akun Mobile Legends lama ke platform lain
  2. Download data sudah selesai
  3. Update aplikasi Mobile Legends terbaru

Setelah mengaitkan akun, jangan sampai lupa untuk ID serta password dari akun FB, Google Play Games atau VK. Apabila lupa, maka akun lama kalian sudah lenyap dan tidak bisa kembali lagi digunakan.

Cara Membuat akun Mobile Legends baru tanpa menghapus akun lama sebagai berikut.

Membuat Akun Baru Mobile Legends
  1. Sesudah mengaitkan akun dengan ID lama, pemain bisa pergi ke pengaturan smartphone.
  2. Setelah itu tekan menu daftar aplikasi, lalu cari aplikasi Google Play Services.
  3. Tekan tombol manage space, kemudian klik opsi clear all data.
  4. Mencari aplikasi Mobile Legends, selanjutnya tekan tombol clear data & clear cache.

Akhir Kata

Sekian beberapa cara buat akun baru Mobile Legends yang telah Ulingame bagikan diatas, semoga bisa bermanfaat dan bisa kalian lakukan karena bosan menggunakan akun lama atau pun terdapat alasan lainnya. Terima kasih sudah berkunjung di artikel kami, sampai jumpa di artikel selanjutnya.

Tinggalkan komentar